Kapolsek Batubara Bersama KSJ Selenggarakan Lomba Menghafal Al-Qur'an dan Doa

Batubara,suaraperjuangan.id  - Komunitas sedekah jum at ( Ksj ) selenggarakan lomba menghafal Qur an dan doa di seluruh kecamatan wilayah kab. Batu bara dan daerah daerah yang sudah di tentukan di wilayah Sumatera Utara .  Jum at ( 2/10/2020 ). 


Kegiatan khusus di peruntukan kepada anak yatimpiatu ini langsung di selenggarakan pada Jum at pagi ( 2/10 ) dengan meluluskan ( audisi ) 4 peserta yang nanti nya akan di perlombakan kembali di tingkat kecamatan dan akan di selenggarakan pada final di istana Lima laras pada bulan November esok. 


Kapolres Batubara AKBP Ikhwan lubis SH.MH.  yang menjadi Dewan pembina komunitas sedekah jum at ( Ksj  )  menjelaskan "  Bahwa kami menyelengarakan lomba menghafal Qur  an dan Do.a ini tak lain bertujuan untuk saling berbagi kepada anak  anak kami para yatim dan piatu ,  lomba ini kita buat diseluruh kecamatan di setiap daerah yang di tentukan wilayah Medan dan Batu bara .ungkap nya.


Ini sengaja kami lakukan sembari menjadikan anak anak yatim lebih dekat dari agama dan juga agar menjadi tafis Qur.an yang handal dan dapat menjadi penceramah di masa depan kelak nantinya . Untuk lebih meriah lagi akan kita selenggarakan pada saat final dan penyerahan hadiah di tempat yang paling bersejarah di kab. Batu bara yaitu Istana lima laras .semuanya yang menjadi peserta  akan mendapat kan hadiah terang Dewan pembina Ksj ini. 


Pada saat di  lakukanya perlombaan dan kapolres menyaksikan pembacaan al Qur an oleh salah se orang peserta Muhammad Dihan  (10 ) yang membacakan surah AT..  Takatsur membuat sosok orang nomor satu di polres Batu bara ini berlinang air mata sembari terharu mendengarkan bacaan merdu dari  peserta yang bernama Muhamad Dihan ini.


Ksj yang di hadiri ketua pusat Saharudin SE ketua ksj Batu bara Rijal sagreza , Kasat Binmas AKP  M.syafii , Bendahara Ksj Batu bara Dr. Wahyu Nugraha .dan para relawan ksj , sekaligus menyambangi para masyarakat dan kaum duafa di sekitaran Desa Pakam kec. Madang deras keb. Batu bara . Sekitar 50 paket sembako  di bagikan kepada masyarakat tersebut. ( Boim ).

Posting Komentar

0 Komentar