Forkopimda Serdang Bedagai Terima Penghargaan Peduli Anak Dari Komnas Perlindungan Anak Pada Hari Anak Nasional di Kabupaten Serdang Bedagai

Sei Rampah, Suaraperjuangan.id - Bertempat di Aula Sultan Serdang, Komplek Kantor Bupati Serdang Bedagai di adakan Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2023 yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Kab. Sergai, Jumat (28/7/2023). 

Acara Hari Anak Nasional tersebut diisi dengan penampilan pentas seni dan anak-anak berprestasi oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Serdang Bedagai.

Ketua Komnas Perlindungan Anak, Aris Merdeka Sirait  memberikan Penghargaan dalam Penanganan Kasus Anak yang Berkonflik dengan Hukum

kepada :

1.Bupati Serdang Bedagai : H. Darma Wijaya 

2.Wakil Bupati Serdang Bedagai : H. Adlin Umar Yusri Tambunan, S.T., M.S.P.

3.Kapolres Serdang Bedagai  AKBP. Oxy Yudha Pratesta, S.I.K.

4. Kajari Sei Rampah : Muhammad Amin S.H, M.H.

5. Ketua PN Sei Rampah : Zulfikar Siregar, S.H., M.H.

6. Dandim : Letkol CZI Yoga Febrianto S.H., M.Si

7. Kasat Reskrim AKP. Made Yoga Mahendra, S.I.K.

8. Kadis Pendidikan : Suwanto Nasution, S.Pd, M.M,

9. Kadis P2KBP3A : dr. Helminur Iskandar Sinaga M.kes.

10. Kasipidum Kejari Sei Rampah : Dedy Darmo Saragih S.H 

11. Panmud Pidana PN Sei Rampah : Duma Sari Rambe, S.H., M.H.

12. Kanit PPA : IPDA Brimen Sihotang, S.H, M.H.

13. Kabid SD Dinas Pendidikan : Ramnah Sinaga, S.Pd.

14. Peksos Dinas Sosial : Novita Atika, S.Sos.

15. Wartawan/Jurnalis Pontas.Id : Andy Ebiet 

16. Psikolog : Dra. Irna Minauli M.Si, Psikolog

17. Penyidik Pembantu Unit PPA : Briptu Suci Kurnia  S.H.

18. Penyidik Pembantu Unit PPA : Briptu Dina Ayu S.H.

18. Bhabinkamtibmas Polsek Dolok Masihul: Aipda SP Sipayung 

19. Babinsa Koramil 11/TB : Serka Budi Santoso 

20. Kepala Desa Besar II Terjun Kec. Pantai Cermin : Sulaiman

Turut hadir dalam acara tersebut : Mewakili Polda Sumut : Dir Krimum Kombes Pol. Sumaryono, S.I.K., S.H., M.H. dan Kasubdit Renakta AKBP Feriana Gultom, S.H.,M.H. serta Mewakili Pemprov Sumut Kabid Pemenuhan Hak Anak dan Kualitas Keluarga Dra. Syafiadar Turismiani, MAP. dan Anak-anak/ Guru sekolah dari beberapa Sekolah Kab. Serdang Bedagai.(SP/red) 

Posting Komentar

0 Komentar